Perbaikan Data
Perbaikan Data khusus anggota
Klik Di Sini

Perhotelan Keluhkan Penurunan Okupansi Lebaran Tahun Ini

Tingkat okupansi hotel di Yogyakarta pada Lebaran tahun ini mengalami penurunan. Hal itu terlihat dari target okupansi 80% selama libur Lebaran tahun ini belum tercapai.  "Semoga ada hari yang tercapai (okupansi rata-rata 80%)," terang Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) DIY, Deddy Pranowo, kemarin. Menurut dia, okupansi hotel saat ini turun sekitar 20% jika dibandingkan dengan tahun lalu. Pada tahun-tahun sebelumnya, tingkat kepadatan tamu hotel saat Lebaran bisa berlangsung 5-6 hari, sedangkan saat ini hanya sekitar empat hari. Deddy berharap tingkat okupansi bisa semakin baik pada 2 hingg....