Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar menghadiri Pameran Makassar Prime Expo 2025 di Phinisi Point Mall, Makassar, Kamis (16/10/2025).Artikel.news, Makassar - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar menghadiri Pameran Makassar Prime Expo 2025 di Phinisi Point Mall, Makassar, Kamis (16/10/2025). Kegiatan ini digelar oleh PT Panca Wira Kreasindo, perusahaan yang dikenal sebagai penyelenggara pameran produk unggulan daerah, pariwisata, dan investasi di berbagai kota di Indonesia. Makassar Prime Expo 2025 merupakan pameran berskala nasional yang mencakup berbagai sektor, mulai dari perdagangan, pariwisata, pertanian, perkebunan, perikanan, perindustrian, investasi, koperasi, UMKM, hingga ekonomi kreatif. Pameran yang berlangsung pada 16–19 Oktober 2025 ini bertujuan untuk memamerkan sekaligus memasarkan produk-produk unggulan daerah, memperluas jejaring kerja sama, serta membuka peluang investasi di berbagai sektor. Dalam kesempatan tersebut, Dispar Kota Makassar turut mengunjungi sejumlah booth pelaku ekonomi kreatif yang berpartisipasi dalam pameran ini. Sapa Warga di Tiga Titik pada Reses Pertama, Anggota Dewan William Banyak Terima Keluhan Masalah Air Bersih Reses di Rappocini dan Minasa Upa, Anggota DPRD Fasruddin Rusli Tegaskan Semua Keluhan Warga akan Dikawal Persiapan MDS dan MTF 2025, Dispar Makassar Rakor Bersama PHRI dan ASITA Sulsel Kepala DPMPTSP Makassar Hadiri Rakor Pencegahan Korupsi Bersama Wakil Ketua KPK Rakor Mini Loka Karya di Kecamatan Ujung Tanah, Terkait Percepatan Penurunan Stunting Camat Ujung Tanah Bersama Para Lurah Melayat ke Rumah Duka Satgas Kebersihan Laporan:Aan Editor:Ruslan Amrullah